Oleh Lubuk Altaira Akila
Emel:

Welcome to your blog post. Use this space to connect with your readers and potential customers in a way that’s current and interesting. Think of it as an ongoing conversation where you can share updates about business, trends, news, and more.
“Do you have a design in mind for your blog? Whether you prefer a trendy postcard look or you’re going for a more editorial style blog - there’s a stunning layout for everyone.”
Sintok, 10 Mei 2022: Universiti Utara Malaysia (UUM) mengadakan Program yang diselenggarakan oleh Angkatan Mahasiswa Anti Rasuah (AMAR) dan Dr.Mohd.Nizam Bin M Sarkawi yaitu Program Budaya Mahasiswa berintegriti dalam norma baharu.
Program budaya mahasiswa berintegriti dalam norma baharu berlangsung pada tarikh 10 Mei 2022 dan melibatkan lebih 300 peserta.
Program dilaksanakan secara dalam talian menggunakan platform Cisco Webex, dari awal program hingga akhir program.
Program ini dilaksanakan untuk memberi penerangan tentang isu- isu rasuah yang berlaku dalam kalangan pelajar. “Saya siap untuk membawakan program ini dari awal hingga akhir, untuk berbagi ilmu mengenai Budaya Mahasiswa Berintegriti Dalam Norma Baharu”. Semua mahasiswa dan mahasiswi dijemput untuk memeriahkan majilis ini.
Dr. Mohd Nizam Bin M Sarkawi menyampaikan beberapa hal di dalam program iaitu integriti yang perlu di pupuk di kalangan mahasiswa, budaya integriti adalah keutamaan di dalam pekerjaan, implikasi integriti yang harus ada dalam jiwa mahasiswa.
Mahasiswa mendapat banyak arahan dari talk Dr. Nizam tersebut kerana mampu meningkatkan kreativiti mahasiswa di dalam kampus dan juga di luar kampus.
Dr. Nizam juga menyampaikan bahwa “integriti itu harus ada di dalam diri kita agar kita terhindar dari perbuatan buruk dan dapat mencegahnya”.
Program ini menjadi salah satu program sukses yang di jalankan secara atas talian karena banyak yang ikut serta dan acara berjalan dengan lancar.
Selain itu program juga menyediakan e-sijil dan merit bagi mahasiswa dan mahasiswi lainnya.
Beberapa mahasiswa juga diminta untuk menulis pertanyaan di bahagian chat jika ada yang mau ditanyakan “saya dan ahli jawatankuasa yang lainnya sudah bekerja keras untuk melaksanakan program ini setiap minggunya dan masing- masing committee bertanggung jawab atas tugasnya”.
Mereka juga telah banyak mengadakan mesyuarat untuk melihat gerak kerja ahli jawatankuasa dan penstabilan internet. Mereka telah melakukan yang terbaik dan semua ahli jawatankuasa sukses menjalankan tugas masing- masing.
Comments